
Jakarta,Detiksatu.com
Tersangka Jaksa Pinangki Sirna Malasari, dikawal ketat usai menjalani pemeriksaan oleh penyidik Bareskrim Mabes Polri, di Gedung Bundar Kejaksaan Agung, Jakarta, Rabu (2/9).
Jaksa Pinangki diperiksa sebagai saksi dalam perkara suap dari Joko Soegiarto Tjandra atau Djoko Tjandra terkait pengurusan pengajuan fatwa Mahkamah Agung (MA) untuk membebaskan Djoko Tjandra dari eksekusi Kejaksaan Agung atas kasus korupsi hak tagih Bank Bali. (Red)