Sanggau,Detiksatu.com
Kapolres Sanggau AKBP Raymond M Masengi sempat ditodong pisau oleh petugas Satuan Pengamanan (Satpam) namun dengan sigap Kapolres untuk mengelak dengan memberi perlawanan balik dengan memberi pukulan sehingga tersungkur dan pisu yang ditodongkan tersebut terpental ke tanah.
Aksi tersebut merupakan bagian dari demonstrasi beladiri yang dilakukan oleh Kapolres Sanggau di acara Hut Satpam ke-39 di Mapolres Sanggau ,Rabu (22/1) pagi.